Jumat, 30 Desember 2011

Skripsi Kesehatan

Skripsi Kesehatan


Tatalaksana Abses Peritonsil (Quinsy)

Posted: 30 Dec 2011 08:06 AM PST

Abses peritonsil merupakan kumpulan nanah di dalam ruang peritonsil. Bakteri yang dapat menyebabkan abses ini merupakan golongan bakteri aerob dan anaerob. Sumber infeksi pada abese ini berasal dari penjalaran tonsilitis akut yang mengalami supurasi, menembus kapsul tonsil dan penjalaran dari infeksi gigi. Pada penyakit ini, terdapat gejala dan tanda tonsilitis akut, demam, otalgia, nyeri menelan

Dokter Perlu Pengetahuan Mikrobiologi

Posted: 29 Dec 2011 08:05 PM PST

Para dokter perlu dibekali dengan kompetensi dasar di bidang mikrobiologi. Hal itu untuk mengatasi keterbatasan jumlah dokter spesialis mikrobiologi klinik di daerah sehingga kasus resistensi antibiotika bisa ditekan. Direktur Jenderal Bina Upaya Kesehatan, Kementerian Kesehatan, Supriyantoro menuturkan, jumlah dokter spesialis mikrobiologi klinik di daerah sangat terbatas. Padahal, jumlah laboratorium biologi yang mampu melakukan pemeriksaan kultur [...]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar