Jumat, 16 Maret 2012

Skripsi Kesehatan

Skripsi Kesehatan


Rheumatoid Arthritis atau Radang Sendi

Posted: 16 Mar 2012 09:04 AM PDT

Rheumatoid Arthritis atau Radang Sendi, dikutip dari wikipedia.com Radang sendi atau artritis reumatoid (bahasa Inggris: Rheumatoid Arthritis, RA) merupakan penyakit autoimun (penyakit yang terjadi pada saat tubuh diserang oleh sistem kekebalan tubuhnya sendiri) yang mengakibatkan peradangan dalam waktu lama pada sendi. Penyakit ini menyerang persendian, biasanya mengenai banyak sendi, yang ditandai dengan radang p

Pemberian Imunisasi Tetanus Toksoid Pada Ibu Hamil

Posted: 16 Mar 2012 05:23 AM PDT

Pemberian Imunisasi Tetanus Toksoid Pada Ibu Hamil, Mengapa Ibu hamil dianjurkan untuk imunisasi TT(tetanus toxoid)? Ya! untuk mencegah penyakit tetanus pada bayi yang akan dilahirkan !. Jadi para bumil janganlah malas untuk pergi imunisasi. Tetanus adalah penyakit yang disebabkan oleh bakteri Clostridium tetani yang masuk melalui luka terbuka dan menghasilkan racun yang kemudian menyerang sistem [...]

Sembelit atau Constipation Pada Anak

Posted: 16 Mar 2012 05:13 AM PDT

Sembelit atau Constipation Pada Anak, Salah satu penyakit anak yang banyak dikeluhkan kaum ibu adalah sembelit atau constipation, yaitu anak mengalami keterlambatan atau kesukaran dalam membuang kotorannya. Pada anak yang masih dalam usia bayi, Sembelit atau Constipation memang sering kali membuat orangtua khawatir. Adapun pada anak usia di atas dua tahun, Sembelit atau Constipation cenderung [...]

Tidak ada komentar:

Posting Komentar